Bendera Samoa

Bendera Samoa
Bendera Samoa disetujui tanggal 24 Februari 1949.

Bendera Samoa terdiri dari warna merah dengan segiempat biru di kanton. Segiempat biru menggambarkan Konstelasi Salib Selatan: empat bintang putih besar dan satu bintang kecil.

Sebelum itu, sejak pendudukan oleh pasukan Selandia Baru tanggal 29 Agustus 1914. Bendera yang diubah dengan tiga pohon palem yang dilingkari, dan ditarik ke kanan telah digunakan oleh pemerintahan, dan umum, sejak Pendudukan Militer Britania. Bendera Biru yang diubah digunakan di daratan, dan Bendera Merah yang diubah digunakan di laut.

Bendera Samoa mirip seperti bendera Myanmar dan bendera Republik Tiongkok, khususnya dalam ukuran thumbnail.

Bendera nasional
Bendera Samoa
Negara - Kepulauan Samoa

Warning: getimagesize(/Image/Map/MP4034894.gif): failed to open stream: No such file or directory in /home/mapnlee7/public_html/MAPNALL/article.php on line 532
Kepulauan Samoa atau Kepulauan Penjelajah adalah kepulauan seluas 3.030 km² di tengah-tengah Samudera Pasifik Selatan yang membentuk daerah Polinesia. Pulau ini membentang dari pulau Savaii di Negara Samoa, hingga Atoll Rose di Samoa Amerika. Penduduknya kira-kira berjumlah 250 ribu jiwa yang berbicara bahasa Samoa. Saat ini Kepulauan Samoa terbagi menjadi dua entitas politik:

* Samoa, negara berdaulat yang juga disebut dengan Samoa Barat (2.831 km² dan 185 ribu jiwa)