Peta - Yellowknife

Yellowknife
Yellowknife (62.45°N, -114.35°W MST) adalah ibu kota Northwest Territories di Kanada, dan kota satu-satunya di wilayah ini, dengan penduduk sedikit di bawah 20.000 orang pada 2006. Kota ini terletak di pantai utara Danau Great Slave di bagian barat dari Teluk Yellowknife dekat mulut Sungai Yellowknife. Yellowknife dan daerah perairan sekitarnya dinamai sesuai dengan pisau tembaga yang digunakan oleh suku bangsa Chipewyan dan Dene yang pindah ke tempat itu pada awal 1800-an. Penduduknya yang sekarang beretnis campuran. Dari delapan bahasa resmi di Northwest Territories, dan lima di antaranya digunakan oleh banyak orang di Yellowknife: bahasa Chipewyan, Dogrib, bahasa Slavey Selatan dan Utara, bahasa Inggris, dan bahasa Prancis.

Dalam bahasa Dogrib, kota ini disebut Somba K'e ("di mana uang berada").

Google
Google Earth - Peta - Yellowknife
Google Earth
OpenStreetMap - Peta - Yellowknife
OpenStreetMap
Peta - Yellowknife - Esri.WorldImagery
Esri.WorldImagery
Peta - Yellowknife - Esri.WorldStreetMap
Esri.WorldStreetMap
Peta - Yellowknife - OpenStreetMap.Mapnik
OpenStreetMap.Mapnik
Peta - Yellowknife - OpenStreetMap.HOT
OpenStreetMap.HOT
Peta - Yellowknife - OpenTopoMap
OpenTopoMap
Peta - Yellowknife - CartoDB.Positron
CartoDB.Positron
Peta - Yellowknife - CartoDB.Voyager
CartoDB.Voyager
Peta - Yellowknife - OpenMapSurfer.Roads
OpenMapSurfer.Roads
Peta - Yellowknife - Esri.WorldTopoMap
Esri.WorldTopoMap
Peta - Yellowknife - Stamen.TonerLite
Stamen.TonerLite
Negara - Kanada
Bendera Kanada
Kanada, dengan nama asli Dominion of Canada, merupakan negara paling utara di kawasan Amerika Utara. Kerajaan (monarki konstitusional) ini terdiri dalam 10 provinsi dan 3 teritori, dengan menganut sistem desentralisasi. Kanada berdiri pada tahun 1867, setelah disahkannya undang-undang Konfederasi. Ottawa menjadi ibukota negara ini. Kantor Gubernur Jenderal, Perdana Menteri, serta parlemen nasional terletak di kota tersebut. Kanada pernah menjadi jajahan Prancis; yang kemudian direbut oleh Inggris, hingga hari kemerdekaannya. Kini, negara ini menjadi anggota La Francophonie, sekaligus negara Persemakmuran Inggris. Luas Kanada mencapai 9.970.610 km². Negara ini tergolong negara maju, yang perekonomiannya bergantung pada hasil alam.

Kanada merupakaan monarki konstitusional, dengan pemerintahan yang berbentuk demokrasi parlementer federal. Raja Charles III menjadi kepala negara.
Mata uang / Bahasa  
ISO Mata uang Simbol Angka signifikan
CAD Dolar Kanada (Canadian dollar) $ 2
ISO Bahasa
EN Bahasa Inggris (English language)
IU Bahasa Inuktitut (Inuktitut)
FR Bahasa Prancis (French language)
Neighbourhood - Negara  
  •  Amerika Serikat