Peta - Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II (Sultan Mahmud Badaruddin II Airport)

Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II (Sultan Mahmud Badaruddin II Airport)
Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II (Sultan Mahmud Badarudin II International Airport) adalah bandar udara internasional yang melayani wilayah Patungraya Agung. Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II dioperasikan oleh PT Angkasa Pura 2. Nama bandara ini diambil dari nama Sultan Mahmud Badaruddin II (1767-1852), seorang pahlawan nasional Indonesia melawan VOC-Belanda yang pernah memimpin Kesultanan Palembang Darussalam (1803-1819). Panjang landasan pacu (runway) Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II berukuran 3000 x dengan permukaan aspal.

Pada tanggal 1 Januari 1920, karena suatu hal konsesi atas tanah perkebunan itu berpindah tangan kepada Palembang Maatschappij (Palembang MIJ) atau NV Palembang Maskapai. Tahun itu terdapat kabar pionir penerbang bangsa Belanda dikepalai oleh Jan Pieterszoon Coen akan menerbangkan pesawat kecilnya Fokker dari Eropa ke wilayah Hindia Belanda dalam waktu 20 jam terbang. Maka Palembang MIJ yang memegang konsesi atas tanah itu, menyediakan sebidang lahan untuk diserahkan sebagai lapangan terbang pertama di Kota Palembang.

Pada tanggal 1 Januari 1950, bandara ini menjadi lapangan udara bersama baik untuk kegunaan sipil status bandara ini menjadi Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II.

Pada saat Provinsi Sumatra Selatan resmi terpilih sebagai tuan rumah PON XVI tahun 2004, pemerintah berupaya untuk memperbesar kapasitas bandara sekaligus mengubah status bandara ini menjadi bandara internasional. Gedung terminal baru Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II akhirnya berhasil rampung dan diresmikan pada 1 Januari 1990.

 
 IATA Code PLM  ICAO Code WIPP  FAA Code
 Telepon  Faksimile  Surel
 Laman  Facebook  Twitter
Peta - Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II (Sultan Mahmud Badaruddin II Airport)
Negara - Indonesia
Bendera Indonesia
Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania, sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Indonesia merupakan negara terluas ke-14 sekaligus negara kepulauan terbesar di dunia dengan luas wilayah sebesar 1.904.570 km², serta negara dengan pulau terbanyak ke-6 di dunia, dengan jumlah 17.504 pulau. Nama alternatif yang dipakai untuk kepulauan Indonesia disebut Nusantara. Selain itu, Indonesia juga menjadi negara berpenduduk terbanyak ke-4 di dunia dengan penduduk mencapai 277,749,853 jiwa pada tahun 2022, serta negara dengan penduduk beragama Islam terbanyak di dunia, dengan penganut lebih dari 238,875,159 jiwa atau sekitar 86,9%. Indonesia adalah negara multiras, multietnis, dan multikultural di dunia, seperti halnya Amerika Serikat.
Peta - Indonesia1191px-Ethnische_Gruppen_in_Indonesien.svg.png
1191px-Ethnische_Gru...
1191x501
freemapviewer.org
Peta - IndonesiaIndonesia_regions_map.png
Indonesia_regions_ma...
1800x1034
freemapviewer.org
Peta - Indonesia1322px-Indonesia_provinces_location_map-en.svg.png
1322px-Indonesia_pro...
1322x620
freemapviewer.org
Peta - Indonesiaimage.jpg
image.jpg
1932x1313
freemapviewer.org
Peta - IndonesiaIndonesia_BMNG.png
Indonesia_BMNG.png
3803x1703
freemapviewer.org
Mata uang / Bahasa  
ISO Mata uang Simbol Angka signifikan
IDR Rupiah (Indonesian rupiah) Rp 2
ISO Bahasa
NL Bahasa Belanda (Dutch language)
ID Bahasa Indonesia (Indonesian language)
EN Bahasa Inggris (English language)
JV Bahasa Jawa (Javanese language)
Neighbourhood - Negara  
  •  Malaysia 
  •  Papua Nugini 
  •  Timor Leste